MARI BERSAMA SAMA MEMAJUKAN DUNIA PENDIDIKAN DENGAN BERBAGI INFORMASI YANG BERMANFAAT

CARA UNGGAH KARYA ILMIAH UT PGSD DAN CARA MENGATASI MASALAH YANG TIMBUL



CARA UNGGAH KARYA ILMIAH UT PGSD
DAN CARA MENGATASI MASALAH YANG TIMBUL



Dalam melakukan unggah karya ilmiah sering kali ada yang dapat kendala maupun ada yang tidak. Yang tidak ada kendala akan aman aman saja, namun yang ada kendala pasti akan kebingungan salah satu kendalanya seperti ini : NIM anda sudah terdaftar silahkan cek email anda, namun email tidak dikirimi pesan di kotak masuk, maupun spam. Maka ikuti lah langkah di bawah ini.
Disini akan saya tuliskan 2 cara melakukan unggah karya ilmiah , yang pertama sesuai perintah dari pihak UT, dan yang kedua jika dalam melakukan peng unggahan mendapatkan masalah.
Sebelum file dikirim harus diubah dulu ke word 97-2003 (sesuai aturan dari ut), siapkan alamat emal aktif, nim, judul karya ilmiah, dan 3 kata kunci.
Kemudian ikuti langkah di bawah ini :
1.      Buka dulu alamat disamping www.karil.ut.ac.id
2.      Lalu klik http://karil.ut.ac.id:88
3.      Kemudian isi di kolom mulai dari nim, tanggal lahir, hingga judul sampai 3 kata kunci dan yang terakhir
4.      Klik unggah karya ilmiah
5.      Kemudian silahkan buka pesan di kotak masuk email anda, dan klik tulisan yang berwarna biru di bagian tengah, dan ikuti instruksinya untuk ganti passwordnya, silahkan dimasukkan sandi baru (ingat harus hafal sandi yang telah di buat), setelah itu
6.      Anda akan di arahkan untuk melihat akun karya ilmiah anda, dan selesai.



Dan jika timbul masalah : NIM anda sudah terdaftar silahkan cek email anda, namun email tidak dikirimi pesan di kotak masuk, maupun spam. Maka ikuti lah langkah di bawah ini.
1.      Buka dulu alamat disamping www.karil.ut.ac.id
2.      Lalu klik http://karil.ut.ac.id:88
3.      Klik tulisan lupa sandi


4.      Maka anda akan diminta memasukkan email anda, ingat email anda yang diamasukkan adalah email yang pertama kali utuk melakukan unggah karya ilmiah
5.      Selanjutnya email anda akan dikirimi pesan , cek di kotak masuk, jika sudah ada buka dan ikuti langkah yang tertera di dalam pesan tersebut, yang intinya anda disuruh untuk mengganti password anda.
6.      Jika sudah selesai maka akan tampil akun karya ilmiah anda.
7.      Nah berarti langkahnya sudah selesai

Semoga bisa membantu anda





Diberdayakan oleh Blogger.

ONLINE

Musik

# Pitbull - Give Me Everything
Get Free Music at www.divine-music.info
Get Free Music at www.divine-music.info

Free Music at divine-music.info
Read more: http://impoint.blogspot.com/2013/02/menambahkan-memasang-widget-musik-mp3-di-blog.html#ixzz2U8E1AOb8 Dilarang copy paste artikel tanpa menggunakan sumber link - DMCA Protected Follow us: @ravdania on Twitter | pemakan.worell on Facebook